Kurikulum

Kurikulum

Kurikulum yang diterapkan Program Studi Magister Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Trisakti Semester Genap 2023/2024 :

  •  Mengikuti Perkembangan berstandard Internasional pada sistem pembelajaran Program Studi Magister Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Trisakti mengacu pada Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI) dan Outcame Based Education (OBE)
  • Teakreditasi Unggul (A) oleh BAN-PT dan Berstandart Internasional
  • Seluruh Mahasiswa diwajibkan menyelesaikan 45 SKS, dimana mata kuliah wajib 21 SKS, Mata Kuliah Konsentrasi 15 SKS, Mata Kuliah Pilihan Bebas 3 SKS dan Tesis 6 SKS.
  • Terdapat 8 Konsentrasi di Program Studi Magister Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Trisakti, dimana Konsentrasi akan di buka jika memenuhi kouta 10 Orang.
  • Pemilihan Kelas dapat dikelompokan menjadi 4 bagian yaitu : (1) Kelas Reguler Pagi, (2) Kelas Reguler Sore. (3) Kelas Khusus, (4) Kelas Eksekutif.
  • Terdapat Kelas Fast Track yang di tempuh dalam 3 Semester (1,5 Tahun).
  • Memiliki Dosen Pengajar yang Profesional dan Praktisi dalam bidangnya dan seluruh dosen memiliki gelar Doctor (S3) serta memiliki sertifikat Kompetensi baik Nasional maupun internasional.
  • Bekerja sama dengan lembaga yang bertarap Nasional maupun Internasional.
  • Kampus yang nyaman dengan fasilitas modern seperti ruang kelas yang di lengkap AC, Projector, Komputer, Air Purifier, Akses Internet dan WIFI, terdapat juga Fasilitas Ruang Baca, Diskusi, dan Ruang Seminar.
  • Memiliki Akses Transportasi yang cukup mudah dan memadai
No.KeteranganJumlah SKS
1Mata Kuliah Wajib21
2Mata Kuliah Konsentrasi15
3Mata Kuliah Pilihan Bebas3
4Thesis5
6Jumlah45

Mata Kuliah Persemester

KonsentrasiMATA KULIAHJUMLAH SKSRPS
Konsentrasi Marketing (Manajemen Pemasaran)Riset Manajemen Pemasaran3 SKSLihat RPS
Manajemen Pemasaran Jasa3 SKSLihat RPS
Manajemen Pemasaran Global3 SKSLihat RPS
Pemasaran Strategik3 SKSLihat RPS
Perilaku Konsumen dan Strategi Pemasaran3 SKSLihat RPS
Konsentrasi Financial and Risk ManajemenRiset Manajemen Keuangan dan Resiko3 SKSLihat RPS
Manajemen Keuangan Internasional3 SKSLihat RPS
Manajemen Resiko Korporasi3 SKSLihat RPS
Rekayasa Keuangan3 SKSLihat RPS
Manajemen Keuangan Strategik3 SKSLihat RPS
Konsentrasi Manajemen Modal ManusiaRiset Manajemen Modal Manusia3 SKSLihat RPS
Pengembangan Organisasi dan Perubahan3 SKSLihat RPS
Kinerja Modal Manusia3 SKSLihat RPS
Mengelolah Hubungan Kerja Industrial3 SKSLihat RPS
Manajemen SDM Strategis & Manajemen Talenta3 SKSLihat RPS
Konsentrasi Manajemen Logistik & Rantai PasokRiset Manajemen Logistik & Rantai Pasok3 SKSLihat RPS
Strategis Manajemen Logistik & Rantai Pasok Global3 SKSLihat RPS
Manajemen Rantai Pasok Keberlanjutan3 SKSLihat RPS
Rantai Pasok Digital/3 SKSLihat RPS
Manajemen Proyek Rantai Pasok3 SKSLihat RPS
Konsentrasi Manajemen LayananRiset Manajemen Layanan3 SKSLihat RPS
Manajemen Pemasaran Jasa3 SKSLihat RPS
Manajemen Pemasaran Jasa Global3 SKSLihat RPS
Penciptaan Nilai Personal dan Pasar3 SKSLihat RPS
Mengelola Layanan dalam Lingkungan
Digital
3 SKSLihat RPS
Konsentrasi Manajemen KeberlanjutanRiset Manajemen Keberlanjutan3 SKSLihat RPS
Komunikasi CSR dan Laporan Keberlanjutan3 SKSLihat RPS
Manajemen Risiko Perusahaan dan Penilaian Dampak Sosial3 SKSLihat RPS
CSR Berkelanjutan: Konsep, Kontek, dan Issue3 SKSLihat RPS
Sustainability Tool; Desain dan Aplikasi3 SKS
Konsentrasi Manajemen Kewirausahaan MasyarakatRiset Manajemen Kewirausahaan Masyarakat3 SKSLihat RPS
Social Enterprises and Not Profits3 SKSLihat RPS
Pengembangan Masyarakat: praktik lokal dan internasional3 SKSLihat RPS
Manajemen Ide dan Membangun Kapasitas Inovasi3 SKSLihat RPS
Pemasaran Untuk Perubahan Sosial3 SKSLihat RPS

Mata Kuliah Pilihan

SemesterMata KuliahJumlah SKSRPS
Semester 3Manajemen Kualitas Total3 SKSLihat RPS
Semester 3Tanggung jawab sosial dan Bisnis Berkelanjutan3 SKSLihat RPS
Semester 3Ekonomi Manajerial3 SKSLihat RPS
Semester 3Hukum dan Etika Bisnis3 SKSLihat RPS
MM Feb 💬